Skip to main content
Showing posts from December, 2011

Masa Lalu Indonesia di Mata Dunia (Indonesia Pada Majalah Life: 13 Februari 1950)

Ungkapan pertama yang ada dalam majalah Life edisi 13 Februari 1950 berbunyi “Sebuah Negara baru telah lahir di Katulistiwa” ungkapan tersebut mengartikan hal yang sangat mendalam. Begitu juga dengan isi dalam tulisan di Majalah tersebut yang menyebut-nyebut Indonesia adalah Jambrud …

5 Kejadian Besar tahun 2011 (Versi BaleBaleGapleh)

Pesta pora menyambut tahun baru 2012 rasanya kurang lengkap juka tidak melakukan kilas balik mengenai kejadian besar di tahun 2011. Dengan melakukan evaluasi atau kilas balik maka kita akan mengetahui apa saja yang terjadi dan bagaimana kejadian itu bisa benar-benar melekat di ingatan…

Film Terbaik Sepanjang 2011 (Recommended Move)

Dalam rangka menyambut tahun baru 2012 yang sebentar lagi ini, tidak ada salahnya jika kita cek ulang kembali film apa saja yang belum kita tonton. Berikut ini adalah 5 film unggulan di tahun 2011 dengan jumlah penonton yang lumayan membludak. 1.     Harry Potter and The Deathly Hallows:…

KEJUTAN DARI STEVEN SPIELBERG “SUPER 8”

Kehidupan di masa anak-anak merupakan kehidupan menyenangkan, berbagai rasa ingin tahu tentunya masih menyelimuti jiwa masa-masa tersebut. Berbagai pengalaman menyenangkan adalah salah satu hal yang mesti dicari. Juga ada hal positif lain yang semestinya bisa dikerjakan sebagai minat …

Bola Misterius Dari Luar Angkasa (Bukti Keberadaan Kehidupan Lain di Luar Angkasa?)

Beberapa bulan yang lalu penduduk lokal di sebuah Gurun sebelah utara Namibia dikejutkan oleh suara menggelegar seperti Bomb. Suara itu ternyata berasal dari sebuah benda bulat berbentuk seperti bola lonjong yang jatuh dari langit/luar angkasa. Walaupun penemuan tersebut sudah lama…